Lewat Pendidikan dan Film, Korupsi Diharapkan Jadi Sejarah  ( 12 Februari 2015, Dilihat 41548 kali . )

Menteri Anies mengatakan, Vereenigde Oost-Indische Compagnie atau yang lebih dikenal dengan singkatan VOC adalah perusahaan multinasional pertama di dunia. Perusahaan yang masuk ke Indonesia sejak 1602-1800 ini bangkrut karena kuatnya korupsi di dalam sistemnya.


 

WCF II Diharapkan Jadi Puncak Ekspresi Budaya  ( 12 Februari 2015, Dilihat 656 kali . )

Selama kurun waktu 2014, persiapan WCF II antara lain telah menghasilkan tema utama dan subtema. Tema yang diangkat adalah “Culture: Conflict, Wisdom, and Harmony”.


 

Mendikbud: Melalui Pendidikan Lahirkan Tenaga Kerja Berkualitas  ( 11 Februari 2015, Dilihat 1467 kali . )

Tenaga kerja yang dibutuhkan di Indonesia saat ini bukan hanya dalam jumlah yang besar, tetapi juga tenaga kerja yang berkualitas. Berkualitas itu artinya memiliki etos kerja yang kuat, karakter kerja yang baik, serta pengetahuan dan keterampilan yang baik.


 

Peran Film sebagai Kolektor Memori Pembentuk Imajinasi  ( 11 Februari 2015, Dilihat 745 kali . )

Visualisasi sejarah yang disajikan dalam bentuk film akan memberi ingatan yang lebih lama kepada penontonnya. Sejarah bangsa Indonesia yang sangat kaya apabila dijadikan sebuah narasi dan difilmkan akan mengkonstruksikan memori kreatif atas sebuah imajinasi.


 

Ini Tugas dan Fungsi Ditjen Guru dan Tenaga Kependidikan   ( 09 Februari 2015, Dilihat 2397 kali . )

Pembentukan ditjen yang khusus menangani guru dan tenaga kependidikan ini tertuang dalam Peraturan Presiden Nomor 14 tahun 2015 tentang Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Lantas apa saja tugas dan fungsinya?


 

Perpres tentang Kemendikbud Resmi Terbit  ( 09 Februari 2015, Dilihat 1719 kali . )

Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 14 Tahun 2015 tentang Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) akhirnya resmi terbit. Perpres tersebut dibuat menyusul telah ditetapkannya pembentukan Kementerian Kabinet Kerja periode tahun 2014-2019 dan untuk melaksanakan ketentuan pasal 11 Undang-Undang Nomor 39 Tahun 2008 tentang Kementerian Negara.


 

Pangeran Diponegoro Juga Dikenal di Dunia  ( 06 Februari 2015, Dilihat 1816 kali . )

Pangeran Diponegoro tentu tidak asing bagi bangsa Indonesia. Pengeran Diponegoro adalah salah satu pahlawan nasional yang terlibat perang besar dalam melawan penjajah Belanda selama lima tahun berturut-turut, antara tahun 1825 s.d. 1830. 


 

Struktur Berubah, Kemendikbud Usulkan Penyesuaian APBN ke DPR RI  ( 06 Februari 2015, Dilihat 916 kali . )

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) resmi mengalami perubahan struktur organisasi. Hal tersebut sesuai dengan Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 14 tahun 2015 tentang Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan yang ditandatangani Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, tertanggal 21 Januari 2015.


 

Tongkat Pusaka Pangeran Diponegoro Telah Kembali  ( 06 Februari 2015, Dilihat 2984 kali . )

Tongkat Pusaka Pangeran Diponegoro berbentuk setengah lingkaran atau Cakra, yang disimpan selama 183 tahun oleh keluarga Baud di Belanda telah dikembalikan. 


 

Mendikbud Buka Pameran Lukisan “Aku Diponegoro”   ( 06 Februari 2015, Dilihat kali . )

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Anies Baswedan, ditandai dengan pemukulan gong, meresmikan pembukaan pameran lukisan “Aku Diponegoro, Sang Pangeran dalam Ingatan Bangsa, dari Raden Saleh Hingga Kini”.


 

Program Indonesia Pintar Jangkau 19,2 Juta Anak Tahun 2015  ( 06 Februari 2015, Dilihat 1025 kali . )

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) melakukan rapat kerja terbuka dengan Komisi X Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI). Agenda rapat kerja kali ini membahas tentang usulan Rancangan Anggaran Pendapatan Belanja Negara-Perubahan Tahun Anggaran 2015 


 

Pameran Aku Diponegoro Dibuka Hari Ini  ( 05 Februari 2015, Dilihat 748 kali . )

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Anies Baswedan dijadwalkan membuka pameran Aku Diponegoro: Sang Pangeran dalam Ingatan Bangsa, dari Raden Saleh hingga kini, di Galeri Nasional Indonesia, Kamis (5/02/2015) malam.


 

Kemendikbud Lakukan Forum Diskusi Kelompok Layanan dan Program Pendidikan Orang Tua  ( 04 Februari 2015, Dilihat 729 kali . )

Sebagai upaya memperkuat pembentukan unit pembinaan pendidikan keayahbundaan, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) melakukan forum diskusi kelompok, di kantor Kemendikbud, Rabu (04/02/2015). Diskusi tersebut membahas mengenai layanan dan program pendidikan untuk orang tua.


 

Ayo ke Galeri Nasional! Pameran ‘Aku Diponegoro’ Digelar Sebulan Penuh  ( 03 Februari 2015, Dilihat 850 kali . )

 Sosok pahlawan nasional Pangeran Diponegoro akan menjadi tokoh utama dalam pameran yang digelar di Galeri Nasional Indonesia, 6 Februari - 8 Maret 2015. Bertajuk “Aku Diponegoro: Sang Pangeran dalam Ingatan Bangsa”, pameran ini menyuguhkan berbagai koleksi lukisan Raden Saleh


 

Kemendikbud Siapkan Unit Pembinaan Pendidikan Keayahbundaan  ( 03 Februari 2015, Dilihat 788 kali . )

Orang tua merupakan pendidik terpenting, tetapi justru paling tidak tersiapkan. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Anies Baswedan saat ditemui media pada pertengahan bulan Desember 2014, mengatakan bahwa pendidikan untuk orang tua sangat penting


 

Mendikbud: Alumni LPDP Wujud Investasi Kepemimpinan Bangsa di Masa Depan  ( 03 Februari 2015, Dilihat 779 kali . )

 Sejak tahun 2010 pemerintah menganggarkan dana abadi pendidikan dengan total sebesar 15,6 triliun. Dana tersebut dikelola dan diinvestasikan oleh Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) sejak tahun 2012 untuk kepentingan program beasiswa, pendanaan riset dan pendanaan rehabilitasi fasilitas pendidikan. 


 

Tingkatkan Peran Orang Tua Melalui Pendidikan Keayahbundaan  ( 02 Februari 2015, Dilihat 932 kali . )

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Anies Baswedan menganggap perlu diadakannya pendidikan untuk orang tua. "Memang jika sudah menikah, berarti sudah siap menjadi pasangan suami istri. Tapi menjadi orang tua yang mendidik


 

Hadapi MEA, Standar Mutu Sekolah Jadi Salah Satu Perhatian Mendikbud  ( 02 Februari 2015, Dilihat 1015 kali . )

Persaingan pada era Masyarakat Ekonomi Asean (MEA) akan semakin meningkat. Ini karena MEA tidak hanya membuka arus perdagangan barang atau jasa, tetapi juga pasar tenaga kerja profesional. Pendidikan sebagai pencetak sumber daya manusia (SDM) berkualitas menjadi jawaban terhadap kebutuhan tersebut.


 

Sanggar Kegiatan Belajar (SKB) Kota Batam Sukses Berdayakan Narapidana  ( 02 Februari 2015, Dilihat 2280 kali . )

Sanggar Kegiatan Belajar (SKB) Kota Batam memiliki kegiatan paket A, B, dan C, serta berbagai pelatihan keterampilan. SKB ini juga sukses memberdayakan narapidana sehingga bisa berkarya dan bekerja setelah kembali terjun ke  masyarakat.