Soal-soal IOAA 2015 Disiapkan Tim Akademik dari Indonesia  ( 30 Juli 2015, Dilihat 1063 kali . )

Anggota Tim Akademik IOAA 2015, Endang Soegiartini mengatakan, Tim Akademik terdiri dari 12 orang yang semuanya merupakan dosen Institut Teknologi Bandung (ITB). “Ada dosen astronomi, fisika dan matematika,” katanya di Magelang, Jawa Tengah, (29/07/2015).


 

Mendikbud Tegas Larang Aksi Perpeloncoan MOPDB  ( 29 Juli 2015, Dilihat 723 kali . )

Mendikbud pada kesempatan ini mengingatkan kepada pada panitia MOPDB, guru, dan kepala sekolah, mengenai Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 55 tahun 2014 tentang MOPDB. “Kepala sekolah harus memahami Permendikbud tersebut. 


 

Ayo, Daftarkan Buku Nonteks Untuk Dinilai  ( 29 Juli 2015, Dilihat 3953 kali . )

Pusat Kurikulum dan Perbukuan (Puskurbuk), Badan Penelitian dan Pengembangan Kemendikbud akan membuka pendaftaran penilaian buku nonteks pada hari Selasa s.d. Kamis, 11 s.d. 13 Agustus 2015.


 

Peserta IOAA 2015 Kunjungi Pameran Produk Kompetensi SMK di Magelang  ( 29 Juli 2015, Dilihat 661 kali . )

Usai menjalani tes observasi atau tes pengamatan di Lapangan Gunadarma, pelataran Candi Borobudur pada malam kemarin, Selasa (28/07/2015), para peserta International Olympiad on Astronomy and Astrophysics (IOAA) 2015 diajak berekreasi.


 

Tes Observasi Pertama IOAA 2015 Gunakan Mata Telanjang dan Teleskop Kecil  ( 29 Juli 2015, Dilihat 689 kali . )

Peserta International Olympiad on Astronomy and Astrophysics (IOAA) 2015 atau Olimpiade Internasional Astronomi dan Astrofisika mengikuti tes observasi atau tes pengamatan pertama di Lapangan Gunadarma, pelataran Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah. Tes observasi ini berlangsung pada malam hari. 


 

Pendaftaran Penilaian Buku Nonteks Pelajaran Tahun 2015  ( 29 Juli 2015, Dilihat 897 kali . )

Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Badan Penelitian dan Pengembangan, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan akan melakukan penilaian buku nonteks pelajaran. Sebelum dilakukan penilaian buku nonteks pelajaran, akan dibuka pendaftaran kepada para penerbit buku untuk mendaftarkan buku-bukunya untuk diikutsertakan pada penilaian tersebut.

Info lebih lanjut klik tautan di bawah ini.


 

Candi Borobudur Dibangun Berdasarkan Ilmu Astronomi  ( 29 Juli 2015, Dilihat 4434 kali . )

Candi Borobudur dibangun pada abad ke-7 dan dirancang berdasarkan ilmu astronomi oleh nenek moyang Indonesia pada masa itu. Hal itulah yang menjadi salah satu alasan dilaksanakannya International Olympiad on Astronomy and Astrophysics (IOAA) 2015 di Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah.


 

Peserta IOAA 2015 Rakit Teleskop untuk Tes Observasi  ( 28 Juli 2015, Dilihat 697 kali . )

Hari ketiga penyelenggaraan International Olympiad on Astronomy and Astrophysics (IOAA) 2015 atau Olimpiade Internasional Astronomi dan Astrofisika diisi dengan kegiatan merakit teleskop. 


 

Mendikbud: SMK Harus Bisa Tinggikan Standar  ( 28 Juli 2015, Dilihat 664 kali . )

Usai mengunjungi dua unit SLB di Kota Magelang, kunjungan kerja Mendikbud Anies Baswedan berlanjut ke SMA Taruna Nusantara. Di sekolah berasrama ini berlangsung Expo Produk Kompetensi dan Job Fair SMK tahun 2015 yang mengambil tema "Kita Bangun Terus Generasi Unggul, Berkarakter dan Berdaya Saing, Seiring Dinamika MEA".


 

Mendikbud Tinjau SLB di Magelang  ( 28 Juli 2015, Dilihat 1075 kali . )

SLBN Kota Magelang merupakan satu-satunya SLB negeri di Kota Magelang. SLB ini melayani pendidikan untuk peserta didik SD, SMP dan SMA untuk empat jurusan, yaitu Tuna Netra, Tuna Grahita, Tuna Rungu/Wicara dan Tuna Daksa. 


 

IOAA 2015 Resmi Dimulai  ( 28 Juli 2015, Dilihat 737 kali . )

IOAA 2015 resmi dibuka oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Anies Baswedan. Pembukaan ajang kompetisi internasional itu berlangsung dengan meriah di pelataran Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, pada Senin malam, 27 Juli 2015.


 

Bukan Menanamkan Tetapi Menumbuhkan Budi Pekerti  ( 27 Juli 2015, Dilihat 1610 kali . )

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud), Anies Baswedan menegaskan, sekolah sudah seharusnya mampu menumbuhkan budi pekerti pada siswa bukan lagi menanamkan budi pekerti. 


 

Hari Pertama Sekolah Jadi Topik Hangat di Dunia  ( 27 Juli 2015, Dilihat 708 kali . )

Pengguna sosial media Twitter hari ini ramai membicarakan topik hari pertama sekolah. Tidak hanya di Indonesia, topik dengan tanda pagar (tagar) #HariPertamaSekolah juga masuk dalam daftar sepuluh teratas  topik terhangat sejak pagi, Senin (27/07/2015).


 

Ini Manfaat Upacara Bendera di Sekolah  ( 27 Juli 2015, Dilihat 6072 kali . )

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) secara resmi mencanangkan gerakan Penumbuhan Budi Pekerti (PBP) sesuai dengan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 23 Tahun 2015 tentang Penumbuhan Budi Pekerti.