Kemendikdasmen Terima Penghargaan Best Digital and Social Media Campaign pada IABC Awards 2024 ( 17 Desember 2024, Dilihat 1102 kali . )
Biro Kerja Sama dan Hubungan Masyarakat, Sekretariat Jenderal, Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemdikdasmen) berhasil meraih penghargaan Awards of Excellence, kategori Impactful Communications Awards (ICOMMA), sub-kategori Best Digital & Social Media Campaign yang diberikan oleh International Association of Business Communicators (IABC) Indonesia di Jakarta.