200 hasil pencarian untuk "corona".


Tulisan: Kemendikbud Dorong Penerima Beasiswa Unggulan On Going Tahun Akademik Genap Segera Melapor

Cikarang, Kemendikbud --- Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) melalui Kepala Pusat Layanan Pembiayaan Pendidikan (Puslapdik), Abdul Kahar menyampaikan fungsi Puslapdik adalah memastikan agar layanan pembiayaan pendidikan efektif dan efisien bagi penggunanya. Oleh karena itu, pihaknya meminta agar para penerima Beasiswa Unggulan (BU) Tahun Akademik Genap segera melapor ke Kemendikbud selambat-lambatnya tanggal 30 September 2020. Dalam sambutannya, ia menekankan bahwa Puslapdik harus mampu menyeleksi dan memverifikasi dengan benar menyalurkan tepat waktu, tepat guna, dan tepat sasaran, serta menyusun laporan dengan akuntabel. “Agar tidak sepeserpun uang negara yang dibelanjakan tidak tepat sasaran,” ucap Abdul Kahar saat memberikan sambutan melalui video pada Sosialisasi…

Tulisan: Kemendikbud Jadikan Peringatan HAI sebagai Momentum Perubahan Paradigma Pendidikan

Jakarta, Kemendikbud --- Di tengah pandemi Coronavirus Disease 2019 (COVID-19), Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) terus berupaya dalam penuntasan buta aksara. Untuk itu, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud), Nadiem Anwar Makarim menyampaikan agar peringatan Hari Aksara Internasional (HAI) ke-55 tahun 2020 menjadi momentum perubahan paradigma pendidikan melalui pembelajaran literasi di masa pandemi COVID-19. “Saya mengapresiasi luar biasa, meski tengah mengalami berbagai keterbatasan akibat pandemi COVID-19, kita tetap bersemangat untuk mengingat pentingnya melek huruf bagi setiap manusia, komunitas, dan masyarakat, untuk melakukan komunikasi sehingga kita dapat mengembangkan ilmu pengetahun dan teknologi,” disampaikan Mendikbud saat memberikan sambutan pada Peringatan HAI Tahun 2020…

Tulisan: Tetap Produktif di Masa Sulit, Vokasi Kuat Menguatkan Indonesia

Jakarta, Kemendikbud — Kementerian Pendidikan dan Kebudayaaan (Kemendikbud) melalui Pusat Penguatan Karakter (Puspeka) kembali menggelar Webinar yang ke sembilan dengan menggandeng Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi. Masih dalam rangka penyesuaian kebijakan pembelajaran di masa pandemi Coronavirus Disease 2019 (COVID-19), tema yang diangkat pada webinar kali ini adalah “Tetap Produktif di Masa Sulit, Vokasi Kuat Menguatkan Indonesia”. Kepala Puspeka Kemendikbud, Hendarman mengatakan tujuan dari webinar ke sembilan ini adalah menguatkan implementasi pembelajaran produktif dan praktik kerja industri SMK pada kondisi khusus. “Peran strategis SMK dalam pembangunan SDM Indonesia yang unggul dan berdaya saing dengan tetap produktif di tengah situasi menantang ini, ini…

Tulisan: Kemendikbud Gandeng Kementerian/Lembaga Sosialisasikan Sistem Pengadaan di Sekolah (SIPLah)

Kemendikbud Gandeng Kementerian/Lembaga Sosialisasikan Sistem Pengadaan di Sekolah (SIPLah) Untuk Kemajuan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Tengah Pandemi Covid-19 Jakarta, Kemendikbud --- Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) bersama dengan Kementerian Koordinator Bidang Pengembangan Manusia dan Kebudayaan, Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Kemenkop UKM), Kementerian Perindustrian (Kemenperin), Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo), Kementerian Perdagangan (Kemendag), dan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP), serta Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) mengadakan Sosialisasi Sistem Informasi Pengadaan di Sekolah (SIPLah) Lintas Kementerian/Lembaga secara daring melalui webinar pada hari Senin-Kamis, 3 s.d. 6 Agustus 2020. Kemendikbud bersama kementerian dan lembaga…

Tulisan: Mengelola Pembelajaran Adaftif, Fleksibel dan Akomodatif, Kemendikbud Gelar Webinar Seri Ke-8

Jakarta, Kemendikbud --- Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) melalui Pusat Penguatan Karakter kembali menggelar webinar yang ke delapan kalinya. Masih dalam rangka penyesuaian kebijakan pembelajaran di masa pandemi Coronavirus Disease 2019 (COVID-19), Pusat Penguatan Karakter menggelar webinar untuk mempersiapkan seluruh pemangku kepentingan menerapkan kebijakan kurikulum dalam kondisi khusus serta memaksimalkan pengelolaan pembelajaran yang adaftif, fleksibel, dan akomodatif. Pusat Penguatan Karakter merupakan pusat baru di Kemendikbud yang mempunyai mandat menyampaikan dan mengedukasi kebijakan Kemendikbud serta nilai-nilai Pancasila dalam wadah penguatan karakter. Kepala Pusat Penguatan Karakter, Hendarman menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada semua narasumber, moderator dan penerjemah bahasa. Hendarman juga berharap…

Tulisan: Indonesia Raih Medali Emas pada Asia-Pasific Informatics Olympiad (APIO) ke-13 Tahun 2020

Tangerang, Kemendikbud ---  Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) melalui Pusat Prestasi Nasional (Puspresnas) bekerja sama dengan Ikatan Alumni Tim Olimpiade Komputer Indonesia (IA-TOKI) telah sukses menyelenggarakan Asia Pacific Informatics Olympiad (APIO) ke-13 Tahun 2020. Sebagai tuan rumah, tim Indonesia meraih enam medali, yakni satu medali emas, dua medali perak, dan tiga medali perunggu.   Pelaksana tugas (plt) Kepala Pusat Prestasi Nasional, Asep Sukmayadi mengucapkan selamat kepada para peraih medali, kemenangan kalian adalah prestasi kita semua. “Pada hari ini kita semua berbangga. Generasi hebat di bidang informatika telah hadir. Pada pundak Anda lah masa depan untuk membangun masyarakat informasi Asia Pasifik…

Tulisan: Bersama Hadapi Korona, Bersama Bangkitkan Bangsa

Jakarta -- Presiden RI pada pidato Sidang Tahunan MPR RI dan Sidang Bersama DPR RI dan DPD RI tahun 2020 menyampaikan bahwa ekosistem nasional yang produktif dan inovatif, tidak mungkin tumbuh tanpa ekosistem hukum, politik, kebudayaan dan pendidikan yang kondusif. Gotong royong seluruh elemen bangsa untuk memulihkan dampak pandemi Coronavirus Disease (Covid-19) saat ini adalah prasyarat ekosistem nasional produktif dan inovatif yang kita cita-citakan bersama. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) memfasilitasi percepatan penanganan pandemi Covid-19 melalui berbagai inisiatif yang dilakukan secara gotong royong. Sejumlah kebijakan untuk membantu penanganan dan pemulihan diselenggarakan. Tidak hanya itu, program akselerasi transformasi untuk mendukung visi…

Tulisan: Klarifikasi Kemendikbud Terhadap Kekhawatiran Cluster COVID-19 di Satuan Pendidikan

Jakarta, Kemendikbud—Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) bersama dengan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Kementerian Kesehatan (Kemenkes), dan Kementerian Agama (Kemenag) melakukan penyesuaian terhadap panduan penyelenggaraan pembelajaran pada tahun ajaran 2020/2021 dan tahun akademik 2020/2021 di masa pandemi Corona Virus Disease 2019 (COVID-19).   Berdasarkan aturan terbaru, diizinkannya sekolah yang berada di zona kuning dan hijau untuk melakukan pembelajaran tatap muka telah menuai kekhawatiran terhadap adanya peningkatan kasus COVID-19 terutama di kedua zona tersebut. Meskipun perlu diketahui bahwa pertimbangan membuka pembelajaran tatap muka di zona kuning dan hijau juga merupakan bentuk kesadaran pemerintah akan banyaknya aspirasi masyarakat terkait kendala dan dampak negatif…

Tulisan: Tim Olimpiade Biologi Indonesia Incar Prestasi Terbaik di IBO Challenge Jepang

Bogor, Kemendikbud --- Di tengah pandemi Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) di seluruh dunia, Olimpiade Biologi Internasional (IBO) 2020 yang hendaknya diselenggarakan di Nagasaki, Jepang pada 2 s.d.11 Juli 2020, kini digelar secara dalam jaringan (daring) pada 7 s.d. 13 Agustus 2020. Meskipun demikian, empat peserta Tim Olimpiade Biologi Indonesia bertekad untuk menjadi yang terbaik pada IBO Challenge 2020. Koordinator Bidang Pendidikan Menengah, Pusat Prestasi Nasional, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), Sugeng Riyadi memberi pesan dan semangat untuk selalu mengharumkan nama Indonesia di kancah internasional. “Junjunglah tinggi nilai integritas kalian dan angkatlah Indonesia menjadi negara maju sesuai tema pada Hari…

Tulisan: Digelar Secara Daring, Tim IBO Indonesia Incar Prestasi Terbaik di IBO Challenge Jepang

Bogor, Kemendikbud --- Di tengah pandemi Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) di seluruh dunia, Olimpiade Biologi Internasional (IBO) 2020 yang hendaknya diselenggarakan di Nagasaki, Jepang pada 2 s.d.11 Juli 2020, kini digelar secara dalam jaringan (daring) pada 7 s.d. 13 Agustus 2020. Meskipun demikian, empat peserta Tim Olimpiade Biologi Indonesia bertekad untuk menjadi yang terbaik pada IBO Challenge 2020.   Koordinator Bidang Pendidikan Menengah, Pusat Prestasi Nasional, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), Sugeng Riyadi memberi pesan dan semangat untuk selalu mengharumkan nama Indonesia di kancah internasional. “Junjunglah tinggi nilai integritas kalian dan angkatlah Indonesia menjadi negara maju sesuai tema pada…