14020 hasil pencarian untuk "".


Tulisan: Revolusi Mental: Membangun Jiwa Merdeka Menuju Bangsa Besar

Jakarta, Kemendikbud --- “Dalam kehidupan sehari-hari, praktek revolusi mental adalah menjadi manusia yang berintegritas, mau bekerja keras, dan punya semangat gotong royong.”   “Revolusi Mental adalah suatu gerakan untuk menggembleng manusia Indonesia agar menjadi manusia baru, yang berhati putih, berkemauan baja, bersemangat elang rajawali, berjiwa api yang menyala-nyala.”    Itulah adalah gagasan revolusi mental yang pertama kali dilontarkan oleh Presiden Soekarno pada Peringatan Hari Kemerdekaan 17 Agustus 1956. Soekarno melihat revolusi nasional Indonesia saat itu sedang mandek, padahal tujuan revolusi untuk meraih kemerdekaan Indonesia yang seutuhnya belum tercapai.   Kita tahu, negeri ini telah mengalami penjajahan selama 350 tahun. Selama…

Tulisan: Pemerintah akan Menguji Kompetensi Seluruh Guru Akhir November

Jakarta, 9 September 2015  --- Pemerintah berencana akan menguji kompetensi terhadap seluruh guru pada akhir November tahun ini. Ujian ini dilakukan sebagai pemetaan terhadap kompetensi yang dimiliki guru. Ujian akan digelar di sebanyak 5.000 tempat uji kompetensi (TUK).   Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kemendikbud Sumarna Surapranata menyampaikan, selama ini pemerintah baru memiliki potret uji kompetensi guru (UKG) terhadap 1,6 juta guru. Dari jumlah tersebut, kata dia, hanya 192 orang yang kompetensinya di atas 90. "Akhir November akan menguji seluruh guru tanpa kecuali," katanya saat memberikan keterangan pers di Kemendikbud, Jakarta, Senin (7/10/2015).   Sumarna mengatakan, dengan ujian ini…

Tulisan: Pemerintah akan Menguji Kompetensi Seluruh Guru Akhir November

Jakarta, Kemendikbud --- Pemerintah berencana akan menguji kompetensi terhadap seluruh guru pada akhir November tahun ini. Ujian ini dilakukan sebagai pemetaan terhadap kompetensi yang dimiliki guru. Ujian akan digelar di sebanyak 5.000 tempat uji kompetensi (TUK).   Direktur Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kemendikbud Sumarna Surapranata menyampaikan, selama ini pemerintah baru memiliki potret uji kompetensi guru (UKG) terhadap 1,6 juta guru. Dari jumlah tersebut, kata dia, hanya 192 orang yang kompetensinya di atas 90. "Akhir November akan menguji seluruh guru tanpa kecuali," katanya saat memberikan keterangan pers di Kemendikbud, Jakarta, Senin (7/10/2015).   Sumarna mengatakan, dengan ujian ini akan diketahui…

Tulisan: Peringatan HAI 2015, Angka Buta Aksara Nasional Tinggal 3,76 Persen

Jakarta,Kemendikbud --- Hari Aksara Internasional (HAI) tanggal 8 September ditetapkan oleh United Nations Educational, Scientific, and Cultural Organization (UNESCO) melalui Konferensi Tingkat Menteri negara-negara anggota Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) pada 17 November 1965 di Teheran, Iran.   Menyambut peringatan HAI 2015 Indonesia telah membuat capaian luar biasa dalam penuntasan buta aksara. Berdasarkan data dari Direktorat Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Ditjen PAUD dan Dikmas Kemendikbud) melalui Direktorat Pembinaan Pendidikan Keaksaraan dan Kesetaraan yang dikeluarkan dalam laporan akuntabilitas kinerja Ditjen PAUD dan Dikmas Kemendikbud tahun 2015, hingga akhir 2014 angka buta aksara nasional hanya tersisa 3,76 persen…

Tulisan: Siswa PKBM di Sabah Ikuti APSI 2015

Tawau, Kemendikbud --- Sebanyak 71 siswa mengikuti babak final Apresiasi Prestasi dan Seni (APSI) 2015 yang diselenggarakan oleh Konsulat Republik Indonesia Tawau (KRI Tawau) di Sabah, Malaysia. Perserta APSI 2015 tersebut adalah siswa-siswi Sekolah Dasar dari Pusat Kegiatan Belajar Mengajar atau Community Learning Center (CLC) yang berada di Tawau hingga Sandakan, Malaysia. Dalam APSI 2015 tersebut dipertandingkan empat bidang lomba diantaranya adalah lomba menyanyi, lomba pidato, dan lomba melukis serta lomba cerdas cermat. Kepala Perwakilan Republik Indonesia Tawau, Muhammad Soleh menyampaikan, apresiasi dan terima kasih atas dukungan Kedutaan Besar Republik Indonesia di Kuala Lumpur, Malaysia, dalam penyelenggaraan APSI yang kedua kalinya ini sejak…

Tulisan: Pemerintah Siapkan Bantuan Afirmasi untuk Program Sertifikasi Guru di Daerah

Jakarta, 7 September 2015 --- Berdasarkan UU Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen, Pemerintah dan pemerintah daerah wajib menyediakan anggaran untuk peningkatan kualifikasi akademik dan sertifikasi pendidik bagi guru dalam jabatan yang diangkat oleh satuan pendidikan yang diselenggarakan oleh Pemerintah, pemerintah daerah, dan masyarakat. Dalam hal ini, guru dalam jabatan berarti mereka yang sudah menjadi guru maksimal pada Desember 2005, yaitu di tahun yang sama dengan diterbitkannya UU Guru dan Dosen. Sedangkan bagi mereka yang menjadi guru mulai 1 Januari 2006 harus membiayai sendiri program sertifikasinya. Namun kebijakan itu tidak lantas membuat pemerintah pusat, khususnya Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan…

Tulisan: Pemerintah Siapkan Bantuan Afirmasi untuk Program Sertifikasi Guru di Daerah

Jakarta, Kemendikbud --- Berdasarkan UU Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen, Pemerintah dan pemerintah daerah wajib menyediakan anggaran untuk peningkatan kualifikasi akademik dan sertifikasi pendidik bagi guru dalam jabatan yang diangkat oleh satuan pendidikan yang diselenggarakan oleh Pemerintah, pemerintah daerah, dan masyarakat. Dalam hal ini, guru dalam jabatan berarti mereka yang sudah menjadi guru maksimal pada Desember 2005, yaitu di tahun yang sama dengan diterbitkannya UU Guru dan Dosen. Sedangkan bagi mereka yang menjadi guru mulai 1 Januari 2006 harus membiayai sendiri program sertifikasinya. Namun kebijakan itu tidak lantas membuat pemerintah pusat, khususnya Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud)…

Tulisan: Karawang Jadi Tuan Rumah Puncak Peringatan Hari Aksara Internasional 2015

Jakarta, Kemendikbud --- Hari Aksara Internasional (HAI) diperingati setiap tanggal 8 September. Di 2015 ini, puncak peringatan agenda tahunan yang ke-50 tersebut akan berlangsung pada 22-24 Oktober 2015 di Karawang, Jawa Barat. Acara pembukaan akan dipusatkan di Lapangan Karang Pawitan, Karawang.   Rangkaian peringatan HAI ke-50 rencananya akan dibuka oleh Gubernur Jawa Barat pada 22 Oktober. Sedangkan puncak peringatan akan berlangsung pada 24 Oktober, dan dijadwalkan dihadiri oleh Gubernur Jawa Barat, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Anies Baswedan, perwakilan UNESCO, Komisi X DPR RI, Eselon I dan II di lingkungan Kemendikbud, Bupati dan Walikota se-Jawa Barat, Kementerian/Lembaga terkait, Kepala Dinas Pendidikan…

Tulisan: Seleksi Terbuka Calon Direktur Jenderal Kebudayaan Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK INDONESIA   PENGUMUMAN NOMOR 75225/A.A3/KP/2015   SELEKSI TERBUKA CALON DIREKTUR JENDERAL KEBUDAYAAN KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN   Panitia Seleksi (Pansel) JPT Madya Kemendikbud membuka kembali kesempatan kepada putra-putri terbaik bangsa yang memenuhi persyaratan untuk memasukkan surat lamaran dan melengkapi persyaratan serta mengikuti seleksi pengisian jabatan Direktur Jenderal Kebudayaan (terbuka juga untuk non PNS), guna melengkapi hasil seleksi sebelumnya dalam rangka untuk memperoleh 6 calon terpilih dengan kualifikasi setara.   Tugas dan fungsi jabatan tersebut selengkapnya dapat dlihat pada laman http://sdm.kemdikbud.go.id:8080/sekretariatpansel   Lampiran :pengumuman seleksi terbuka Dirjen Kebudayaan.pdf

Tulisan: Pancasila adalah Kita, Salah Satu Usulan Tema Utama Peringatan Kesaktian Pancasila 2015

Jakarta, Kemendikbud --- Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) terus berkoordinasi dengan Tentara Nasional Indonesia (TNI) dalam persiapan upacara bendera peringatan Hari Kesaktian Pancasila pada 1 Oktober 2015 mendatang. Upacara yang akan dilaksanakan di Monumen Pancasila Sakti, Lubang Buaya, Jakarta Timur ini rencananya akan didukung oleh 1.308 orang panitia, pelatih, pengendali pasukan, paskibraka, hingga penerima tamu.   Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Anies Baswedan telah mengajukan beberapa usulan tema untuk peringatan kali ini. Pancasila adalah Kita menjadi salah satu tema utama yang diusulkan. Tema tersebut mengemuka pada rapat persiapan yang berlangsung di Kantor Kemendikbud, Jumat (4/09/2015).   Usai memaparkan usulan tema dari…